Isolasi sobek variable data print (VDP) Supastrip®
Dengan menggunakan teknologi cetak digital terbaru, isolasi sobek variable data print kami, Supastrip®VDP, memungkinkan pemilik merek menambahkan kode unik ke kemasan individu, sehingga memberikan mekanisme untuk pemasaran hubungan perseorangan dan meningkatkan loyalitas merek.